Text
Buku Guru Prakarya dan Kewirausahaan
Buku Guru ini disusun untuk menjadi panduan dasar dalam proses pembelajaran,
evaluasi, pengayaan, remedial dan interaksi dengan orang tua. Guru dapat memperkaya materi dan proses pembelajaran secara kreatif dengan memanfaatkan data,
informasi maupun situasi lingkungan tempat pembelajaran berlangsung. Dalam
Undang-Undang Nomor 14 Tahun 2005 tentang Guru dan Dosen.
Tidak tersedia versi lain